Progres Tol Probowangi Tahap 1 Seksi 1 Gending-Kraksaan Capai 57 Persen

- Penulis Berita

Minggu, 2 Juni 2024 - 19:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Probolinggo – Progres pembangunan jalan Tol Probolinggo-Banyuwangi Seksi 1 hingga kini sudah mencapai 57 persen. Tol Probowangi seksi 1 ini meliputi Gending-Kraksaan.

QHSE Manager PT. Adhi Karya, Jujuk Pujo Asmoro mengatakan, Tol Probowangi seksi 1 masuk pada pembangunan tahap 1 yang Probolinggo-Besuki.

Baca Juga :  Polisi Periksa Psikologi Korban Pencabulan Oknum Guru Ngaji di Probolinggo

Dalam pembangunan Tol Probowangi tahap 1 ini terdapat tiga seksi. Seksi 1 Gending-Kraksaan sepanjang 12,88 kilometer (Km), seksi 2 Kraksaan-Paiton 11,20 Km, dan seksi 3 Paiton-Besuki 25,60 Km.

“Untuk Seksi 1 progresnya sudah mencapai 57 persen,” kata Jujuk Pujo Asmoro usai menyerahkan bantun CSR di beberapa desa di Kecamatan Maron dan Kecamatan Pajarakan, Minggu (2/6/2024).

Baca Juga :  Satkorcab Kota Kraksaan Cetak Banser Militan via Banser Akademi 7

Dijelaskan, jalan Tol Probowangi Seksi 1 ini pengerjaan kontruksi terus dilakukan. Kontrak kedua pada Seksi 1 ini akan berakhir di bulan Agustus.

Baca Juga :  Aktivitas Breaker Proyek Tol Dihentikan Akibat Insiden Jatuhnya Batu di Area Bukit PLTU Paiton

“Pengerjaan tanah dasar sudah selesai. Saat ini proses rigid dan pengecoran jembatan,” ungkapnya kepada awak media.

Sebagai informasi, keseluruhan pembangunan Jalan Tol Probowangi tahap I diprediksi selesai pada November mendatang, dengan progres saat ini mencapai 35 persen.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pelaku Pembunuhan di Banyuanyar Ternyata Suami Sah, Motif Cemburu Jadi Pemicu
Pelarian Berakhir di Pulau Dewata: Misteri Pembunuhan di Banyuanyar Probolinggo Mulai Terkuak
Aksi Curanmor Hanya Hitungan Detik Gegerkan Kraksaan, Pelaku Beraksi di Siang Bolong
Selidiki Harga Pupuk Subsidi, PI Diam-diam Datangi Kios di Besuk Probolinggo
DPRD Kabupaten Probolinggo Gelar Paripurna Penjelasan Bupati Tentang Ranwal RPJMD
Kejari Probolinggo Musnahkan Barang Bukti 109 Perkara, Narkoba Masih Mendominasi
Ketua DPRD Probolinggo: Apakah Program 100 Hari Bisa Menjawab Kebutuhan Dasar Masyarakat? Tentu Tidak
Panja Rapat Tertutup Bahas Rekomendasi Masalah Pupuk Subsidi dengan Pimpinan DPRD

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 13:50 WIB

Pelaku Pembunuhan di Banyuanyar Ternyata Suami Sah, Motif Cemburu Jadi Pemicu

Kamis, 17 April 2025 - 12:55 WIB

Pelarian Berakhir di Pulau Dewata: Misteri Pembunuhan di Banyuanyar Probolinggo Mulai Terkuak

Kamis, 17 April 2025 - 06:00 WIB

Aksi Curanmor Hanya Hitungan Detik Gegerkan Kraksaan, Pelaku Beraksi di Siang Bolong

Rabu, 16 April 2025 - 13:39 WIB

DPRD Kabupaten Probolinggo Gelar Paripurna Penjelasan Bupati Tentang Ranwal RPJMD

Rabu, 16 April 2025 - 11:27 WIB

Kejari Probolinggo Musnahkan Barang Bukti 109 Perkara, Narkoba Masih Mendominasi

Berita Terbaru