Api Lahap Toko Serba Rp35 Ribu di Maron, Kerugian Ditaksir Rp100 Juta

- Kontributor

Senin, 10 Juni 2024 - 11:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Probolinggo – Sebuah toko pakaian di Desa Maron Kidul, Kecamatan Maron, Kabupaten Probolinggo, habis dilahap api, Minggu (9/6/2024) malam.

Kebakaran itu terjadi sekitar pukul 21.30 WIB. Api dengan cepat melahap toko dan isinya yang menyebabkan pemiliknya rugi hingga ratusan juta.

Toko pakaian serba Rp35 ribu ini merupakan milik Didik, warga Dusun Liun RT/30 RW/08 Desa Wonorejo, Kecamatan Maron. Beruntungnya, kebakaran ini tak sampai menelan korban jiwa.

Humas Damkar Kabupaten Probolinggo, Sholehudin, membenarkan adanya kejadian kebakaran tersebut. Pihaknya mendapat informasi dari masyarakat soal adanya kebakaran sebuah toko.

Baca Juga :  Toko Minuman di Pasuruan Dilalap Si Jago Merah

“Informasinya ada kebakaran toko pakaian serba Rp35 ribu di Desa Maron Kidul. Kami langsung terjunkan tim untuk memadamkan api,” kata Sholehudin, Senin (10/6/2024).

Setelah tiba di lokasi, petugas Damkar langsung beraksi. Beberapa saat kemudian, api berhasil dipadamkan. Dugaan sementara, kebakaran dipicu akibat terjadinya konseting arus listrik.

Baca Juga :  Dipecat, Ketua KPU Hasyim Asy'ari Terbukti Lakukan Asusila di Kamar Hotel

“Kerugian yang dialami pemilik toko ditaksir mencapai Rp 100 juta,” ucapnya.

Sementara itu, hingga berita ini ditulis, upaya konfirmasi terkait peristiwa kebakaran kepada Kapolsek Maron AKP Agus Supriyanto masih belum membuahkan hasil.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Kediri Tangkap Tiga Pelaku Judi Online, Warga Diminta Aktif Melapor
Sepasang Kekasih Pembuang Bayi di Probolinggo Jadi Tersangka
Main Judi Online di Warung Karaoke, Warga Probolinggo Ditangkap Polisi
Penjual Kopi di Probolinggo Jadi Korban Begal, Alat Dagang dan Motor Dibawa Kabur
Kasus Pupuk Subsidi Ilegal di Pasuruan, Petani Terjebak Skema Kredit dan Harga Tinggi
Pembuang Jasad Bayi Perempuan di Probolinggo Ternyata Sepasang Kekasih
Insiden Mobil Terbakar di Probolinggo, Polisi Temukan Puluhan Jeriken Berisi Pertalite
Inovasi Galeri Radar 1527, Upaya Satlantas Polres Probolinggo Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 23:16 WIB

Polres Kediri Tangkap Tiga Pelaku Judi Online, Warga Diminta Aktif Melapor

Kamis, 14 November 2024 - 17:00 WIB

Sepasang Kekasih Pembuang Bayi di Probolinggo Jadi Tersangka

Kamis, 14 November 2024 - 15:52 WIB

Main Judi Online di Warung Karaoke, Warga Probolinggo Ditangkap Polisi

Rabu, 13 November 2024 - 18:09 WIB

Penjual Kopi di Probolinggo Jadi Korban Begal, Alat Dagang dan Motor Dibawa Kabur

Selasa, 12 November 2024 - 22:48 WIB

Kasus Pupuk Subsidi Ilegal di Pasuruan, Petani Terjebak Skema Kredit dan Harga Tinggi

Berita Terbaru

Berita Probolinggo

Mahasiswa Probolinggo Tegaskan Komitmen Perangi Politik Uang

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:11 WIB

Berita Probolinggo

Gus Haris Unggul 73,5 Persen, Zulmi Soroti Hasil Survei LSI

Minggu, 17 Nov 2024 - 22:35 WIB

Berita Probolinggo

Soal Ekonomi Biru, Gus Haris Nilai Zulmi Kurang Menjawab Esensi Pertanyaan

Minggu, 17 Nov 2024 - 22:13 WIB