Khofifah Sambut Baik Penundaan Deadline Usaha Mikro Wajib Bersertifikat Halal

- Kontributor

Rabu, 22 Mei 2024 - 22:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surabaya – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, memutuskan untuk menunda deadline produk usaha mikro dan kecil wajib bersertifikat halal.

Dari yang semula wajib bersertifikat halal mulai dari Oktober 2024, kini menjadi Oktober 2026 mendatang.

Baca Juga :  Kades di Probolinggo Bakal Dapat SK Perpanjangan Bulan Depan

Eks Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, menyambut baik keputusan Presiden Jokowi itu. Menurutnya, ini waktu bagi para pelaku usaha mikro dan kecil untuk kejar langkah.

“Artinya pemerintah pusat memiliki keberpihakan bagi pelaku usaha mikro dan kecil di Indonesia untuk segera memiliki sertifikat halal,” kata Khofifah seperti dikutip, Rabu (22/5/2024).

Mantan orang nomor satu di Jawa Timur itu mengajak pelaku usaha mikro dan kecil untuk memanfaatkan waktu yang ada untuk mengurus sertifikat halal.

Baca Juga :  12 Calon Kepala Daerah di Jatim yang Resmi Didukung Golkar

“Mari manfaatkan kesempatan ini untuk segera mengurus dan melengkapi sertifikat halal produknya,” tulis Khofifah.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Saat Puluhan ASN di Probolinggo Dijemur 4 Jam Akibat Tak Upacara Hari Pahlawan
Divisi Humas Polri Fokus Tingkatkan Kompetensi SDM dan Kualitas Informasi Publik
Subdit Kamsel Polda Jatim Pastikan Kelayakan Armada Bus PO SETIAWAN Sambut Libur Nataru
Garis Kemiskinan Dinilai Jadi Sebab Kabupaten Probolinggo Termiskin Nomor 4
Ugas Irwanto: Media Berperan Penting dalam Stabilitas Sosial di Tahun Politik
42 Kendaraan Dinas Pemkot Surabaya Dilelang Online
Warga Binaan di Lapas Kediri Raih Kemandirian Ekonomi melalui Program Asimilasi
Dominasi Koalisi Probolinggo Sae di DPRD, Nasdem dan PDI-P Terpukul

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 22:39 WIB

Saat Puluhan ASN di Probolinggo Dijemur 4 Jam Akibat Tak Upacara Hari Pahlawan

Kamis, 7 November 2024 - 16:50 WIB

Divisi Humas Polri Fokus Tingkatkan Kompetensi SDM dan Kualitas Informasi Publik

Rabu, 6 November 2024 - 18:40 WIB

Subdit Kamsel Polda Jatim Pastikan Kelayakan Armada Bus PO SETIAWAN Sambut Libur Nataru

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:49 WIB

Garis Kemiskinan Dinilai Jadi Sebab Kabupaten Probolinggo Termiskin Nomor 4

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:04 WIB

Ugas Irwanto: Media Berperan Penting dalam Stabilitas Sosial di Tahun Politik

Berita Terbaru

Berita Probolinggo

Gus Haris Unggul 73,5 Persen, Zulmi Soroti Hasil Survei LSI

Minggu, 17 Nov 2024 - 22:35 WIB

Berita Probolinggo

Soal Ekonomi Biru, Gus Haris Nilai Zulmi Kurang Menjawab Esensi Pertanyaan

Minggu, 17 Nov 2024 - 22:13 WIB

Berita Probolinggo

Gus Haris-Ra Fahmi Menang 73,5 Persen di Hasil Survei LSI

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:00 WIB