Terseret Kasus Dana Hibah, Segini Kekayaan Jon Junaidi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo

- Kontributor

Jumat, 19 Juli 2024 - 07:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jon Junaidi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo. (Foto: Istimewa)

Jon Junaidi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo. (Foto: Istimewa)

Probolinggo – Nama Wakil Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo Jon Junaidi, terseret kasus dugaan korupsi dana hibah untuk Pokmas dari APBD Provinsi Jawa Timur Tahun Anggaran 2019-2022.

Melalui penelusuran redaksi Nuansa Jatim, Kamis (18/7/2023) malam, politisi dari Partai Gerindra itu memiliki harta kekayaan sebesar Rp5.247.700.000.

Jumlah harta miliaran itu diketahui dari Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) atas nama Jon Junaidi yang disampaikan pada 10 Maret 2023.

Harta kekayaan Rp5 miliar lebih milik wakil rakyat ini diantaranya berupa tanah dan bangunan yang nilainya mencapai Rp4.340.000.000.

Kemudian harta lainnya berada pada alat transportasi dan mesin. Ia tercatat memiliki 5 alat transportasi yang nilainya mencapai Rp865.000.000.

Baca Juga :  Spesialis Curanmor Asal Tiris Ditangkap, Pernah Beraksi di Maron dan Gading

Selanjutnya, Jon Junaidi memiliki harta bergerak lainnya Rp10.700.000 dan terdapat harta kekayaan pada kas dan setara kas yang nilainya Rp32.000.000 sehingga total ke semuanya Rp5.247.700.00.

Sebagai informasi, KPK telah menetapkan 21 tersangka baru dalam kasus korupsi dana hibah di Jawa Timur. Namun belum ada rilis resmi siapa nama 21 orang dimaksud.

Baca Juga :  2 Kali Rumah Tangganya Kandas, Pria di Probolinggo Nekat Lukai Kelaminnya

Meski begitu, Selasa (16/7/2024), sempat beredar luas 21 nama yang diduga menjadi tersangka pada kasus tersebut. Salah satunya ada nama Jon Junaidi sebagai Wakil Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kantor DPUPR Probolinggo Disatroni Maling, Motor Milik Pegawai Hilang
Polres Probolinggo Ajak Media Latihan Menembak
KPU Kabupaten Probolinggo Dikirimi Surat Soal KIP dan Transparansi Anggaran
Mabes Polri Tinjau Pembangunan Rumah Dinas Polisi di Probolinggo
Ini Daftar Tim di 8 Besar Kejurkab Probolinggo E-Sport Kapolres Cup 2024
Warga Desa Klampok Tongas, Amankan Sapi Diduga Hasil Curian
Epic Battle Mobile Legends Dalam Kejurkab Probolinggo E-sport Kapolres Cup
Kebakaran Argopuro Padam, Pendakian Tetap Ditutup

Berita Terkait

Kamis, 19 September 2024 - 19:19 WIB

Kantor DPUPR Probolinggo Disatroni Maling, Motor Milik Pegawai Hilang

Rabu, 11 September 2024 - 22:54 WIB

Polres Probolinggo Ajak Media Latihan Menembak

Rabu, 11 September 2024 - 19:34 WIB

KPU Kabupaten Probolinggo Dikirimi Surat Soal KIP dan Transparansi Anggaran

Rabu, 11 September 2024 - 16:25 WIB

Mabes Polri Tinjau Pembangunan Rumah Dinas Polisi di Probolinggo

Sabtu, 7 September 2024 - 10:33 WIB

Ini Daftar Tim di 8 Besar Kejurkab Probolinggo E-Sport Kapolres Cup 2024

Berita Terbaru

Berita Probolinggo

Kantor DPUPR Probolinggo Disatroni Maling, Motor Milik Pegawai Hilang

Kamis, 19 Sep 2024 - 19:19 WIB

Berita Probolinggo

Polres Probolinggo Ajak Media Latihan Menembak

Rabu, 11 Sep 2024 - 22:54 WIB

Berita Probolinggo

KPU Kabupaten Probolinggo Dikirimi Surat Soal KIP dan Transparansi Anggaran

Rabu, 11 Sep 2024 - 19:34 WIB

Berita Probolinggo

Mabes Polri Tinjau Pembangunan Rumah Dinas Polisi di Probolinggo

Rabu, 11 Sep 2024 - 16:25 WIB

Berita Probolinggo

Ini Daftar Tim di 8 Besar Kejurkab Probolinggo E-Sport Kapolres Cup 2024

Sabtu, 7 Sep 2024 - 10:33 WIB