Topik Pesantren Zainul Hasan Genggong

Berita Probolinggo

Diantar Ribuan Pendukungnya, Gus Haris-Ra Fahmi Mendaftar ke KPU

Berita Probolinggo | Pilkada 2024 | Politik | Rabu, 28 Agustus 2024 - 10:25 WIB

Rabu, 28 Agustus 2024 - 10:25 WIB

Pasangan Bakal Calon Bupati (Bacabup) dan Bakal Calon Wakil Bupati (Bacawabup) Probolinggo, Gus Haris dan Ra Fahmi, mendaftar ke KPU pada hari kedua pendaftaran, Rabu (28/8/2024).

Berita Probolinggo

Musaffa’ Safril Terpilih Aklamasi sebagai Ketua GP Ansor Jawa Timur

Berita Probolinggo | Keagamaan | Senin, 12 Agustus 2024 - 21:22 WIB

Senin, 12 Agustus 2024 - 21:22 WIB

Musaffa’ Safril secara resmi terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Pimpinan Wilayah (PW) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Jawa Timur dalam Konferensi Wilayah (Konferwil) XV yang digelar di Pesantren Zainul Hasan Genggong, Senin (12/08/2024).

Opini

Potensi Terpilih Aklamasi di Konferwil GP Ansor Jatim, Ini Komentar Musaffa’ Safril

Opini | Senin, 12 Agustus 2024 - 20:26 WIB

Senin, 12 Agustus 2024 - 20:26 WIB

Dalam Konferensi Wilayah (Konferwil) XV GP Ansor Jawa Timur yang tengah berlangsung, Musaffa’ Safril menjadi salah satu kandidat kuat untuk terpilih sebagai Ketua Pimpinan Wilayah (PW) GP Ansor Jawa Timur.

Ketua Umum GP Ansor, Addin Jauharuddin. (Foto: Kominfo Genggong)

Berita Probolinggo

Dorong Inovasi, Ketum GP Ansor Impikan Bisa Gelar ‘Ansor Innovation Summit’

Berita Probolinggo | Keagamaan | Senin, 12 Agustus 2024 - 19:11 WIB

Senin, 12 Agustus 2024 - 19:11 WIB

Ketua Umum (Ketum) Pimpinan Pusat (PP) Gerakan Pemuda (GP) Ansor, Addin Jauharuddin, mengungkapkan visi besarnya untuk masa depan organisasi dengan mengimpikan ‘Ansor Innovation Summit’ dapat digelar setiap tahun.

Berita Probolinggo

Addin Jauharuddin Resmi Buka Konferwil GP Ansor Jatim di Genggong

Berita Probolinggo | Keagamaan | Senin, 12 Agustus 2024 - 16:57 WIB

Senin, 12 Agustus 2024 - 16:57 WIB

Konferensi Wilayah (Konferwil) Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) Jawa Timur resmi dibuka pada Minggu (12/8/2024) di Pesantren Zainul Hasan Genggong, Probolinggo.

Berita Gresik

Kader Ansor Bawean Tempuh 9 Jam Naik Kapal Hadiri Konferwil GP Ansor Jatim di Genggong

Berita Gresik | Berita Probolinggo | Keagamaan | Senin, 12 Agustus 2024 - 11:51 WIB

Senin, 12 Agustus 2024 - 11:51 WIB

Rombongan kader Ansor dari Pulau Bawean, Kabupaten Gresik, menempuh perjalanan laut selama 9 jam demi menghadiri Konferensi Wilayah (Konferwil) XV GP Ansor Jawa Timur di Pesantren Zainul Hasan Genggong.

Berita Probolinggo

Berjalan Khidmat, Konferwil GP Ansor Jatim Diawali Mujahadah Kubro

Berita Probolinggo | Keagamaan | Minggu, 11 Agustus 2024 - 23:07 WIB

Minggu, 11 Agustus 2024 - 23:07 WIB

Gelaran Konfrensi Wilayah (Konferwil) XV Gerakan Pemuda (GP) Ansor Jawa Timur diawali dengan Mujahadah Kubro pada Minggu (11/8/2024) malam.

Berita Probolinggo

Ratusan Personel Banser Probolinggo Siap Amankan Konferwil GP Ansor Jatim di Genggong

Berita Probolinggo | Keagamaan | Minggu, 11 Agustus 2024 - 18:11 WIB

Minggu, 11 Agustus 2024 - 18:11 WIB

Ratusan personel Banser siap disiagakan untuk mengamankan gelaran Konferensi Wilayah (Konferwil) XV Gerakan Pemuda (GP) Ansor Jawa Timur di Pesantren Zainul Hasan Genggong, Senin (12/8/2024).

Berita Probolinggo

Kader Ansor Kraksaan Mulai Pasang Ribuan Bendera Sambut Konferwil GP Ansor Jatim

Berita Probolinggo | Keagamaan | Minggu, 11 Agustus 2024 - 17:22 WIB

Minggu, 11 Agustus 2024 - 17:22 WIB

Puluhan kader Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Kraksaan, mulai melakukan pemasangan ribuan bendera sambut gelaran Konferensi Wilayah (Konferwil) XV GP Ansor Jawa Timur.

Berita Probolinggo

Gus Haris Soroti Pentingnya Pendidikan dan Bahaya Pernikahan Dini

Berita Probolinggo | Kesehatan | Pendidikan | Minggu, 11 Agustus 2024 - 15:20 WIB

Minggu, 11 Agustus 2024 - 15:20 WIB

Kandidat Calon Bupati Probolinggo, Gus dr. Muhammad Haris atau Gus Haris, menyoroti permasalahan budaya pernikahan dini yang masih terjadi di Kabupaten Probolinggo dan Jawa Timur secara umum.

Berita Probolinggo

Pengalihan Jalan dan Lokasi Penting Konferwil GP Ansor Jatim

Berita Probolinggo | Berita Surabaya | Keagamaan | Minggu, 11 Agustus 2024 - 00:07 WIB

Minggu, 11 Agustus 2024 - 00:07 WIB

Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda (GP) Ansor Jawa Timur akan mengadakan Konferensi Wilayah (Konferwil) XV.

Berita Probolinggo

Pesantren Zainul Hasan Genggong Siap Sambut Peserta Konferwil GP Ansor Jatim

Berita Probolinggo | Keagamaan | Sabtu, 10 Agustus 2024 - 11:33 WIB

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 11:33 WIB

Pesantren Zainul Hasan Genggong, Pajarakan, Probolinggo, dipilih menjadi tempat Konfrensi Wilayah (Konferwil) XV GP Ansor Jawa Timur, yang akan berlangsung pada Senin (12/8/2024).

Berita Probolinggo

Ribuan Kader Ansor Jatim Bakal Hadiri Konferwil di Pesantren Zainul Hasan Genggong

Berita Probolinggo | Berita Surabaya | Keagamaan | Jumat, 9 Agustus 2024 - 15:09 WIB

Jumat, 9 Agustus 2024 - 15:09 WIB

Ribuan kader Ansor se-Jawa Timur diperkirakan akan menghadiri Konferensi Wilayah (Konferwil) XV PW GP Ansor Jawa Timur, yang akan diselenggarakan di Pesantren Zainul Hasan Genggong, Probolinggo.

Logo Konferwil ke-15 GP Ansor Jawa Timur. (Foto: Ansor Jatim)

Berita Probolinggo

Alasan Konferwil GP Ansor Jatim Pindah ke Pesantren Zainul Hasan Genggong

Berita Probolinggo | Berita Surabaya | Keagamaan | Jumat, 9 Agustus 2024 - 13:36 WIB

Jumat, 9 Agustus 2024 - 13:36 WIB

Konferensi Wilayah (Konferwil) XV PW GP Ansor Jawa Timur, yang semula dijadwalkan pada 28 Juli 2024 di Pondok Pesantren Tambakberas, Jombang, telah resmi dipindahkan ke Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong, Probolinggo.

Berita Probolinggo

Kiai Mutawakkil Ajak Wartawan Majukan Pendidikan dan Kesehatan Probolinggo

Berita Probolinggo | Kesehatan | Pendidikan | Senin, 5 Agustus 2024 - 19:10 WIB

Senin, 5 Agustus 2024 - 19:10 WIB

Pengasuh Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong, KH Moh. Hasan Mutawakkil Alallah, mengajak para wartawan untuk bersama-sama memajukan sektor pendidikan dan kesehatan di Kabupaten Probolinggo.

Berita Probolinggo

UNZAH Fasilitasi Pembinaan Para Takmir Masjid di Probolinggo

Berita Probolinggo | Keagamaan | Minggu, 14 Juli 2024 - 18:30 WIB

Minggu, 14 Juli 2024 - 18:30 WIB

Universitas Islam Zainul Hasan (UNZAH) Genggong menggelar kegiatan pembinaan untuk pengurus takmir masjid se-PCNU Kota Kraksaan pada Minggu (14/7/2024).

Berita Probolinggo

Gerindra Resmi Rekom Gus Haris-Ra Fahmi di Pilbup Probolinggo

Berita Probolinggo | Pilkada 2024 | Politik | Kamis, 11 Juli 2024 - 00:33 WIB

Kamis, 11 Juli 2024 - 00:33 WIB

Partai Gerindra secara resmi memberikan rekomendasi kepada pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Probolinggo kepada Gus Haris dan Ra Fahmi, Rabu (10/7/2024).

Gus Haris terima rekomendasi calon bupati dari PKS.

Pilkada 2024

PKS Parpol Pertama Serahkan Rekom ke Gus Haris sebagai Cabup Probolinggo

Pilkada 2024 | Politik | Senin, 24 Juni 2024 - 18:47 WIB

Senin, 24 Juni 2024 - 18:47 WIB

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) merupakan paratai politik (Parpol) pertama yang menyerahkan Surat Rekomendasi ke Gus Harus untuk maju sebagai Calon Bupati (Cabup) Probolinggo.