Siap Maju di Pilkada, Ra Fahmi Sudah Kantongi Restu Dari Keluarga Pesantren

- Penulis Berita

Jumat, 21 Juni 2024 - 21:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ra Fahmi, Ketua DPC PKB Kabupaten Probolinggo.

Ra Fahmi, Ketua DPC PKB Kabupaten Probolinggo.

Probolinggo – Ketua DPC PKB Kabupaten Probolinggo Fahmi Abdul Haq Zaini, yang akrab disapa Ra Fahmi, sudah siap ikut berkompetisi di Pilbup Probolinggo.

Ra Fahmi, yang juga salah satu Pengasuh Pondok Pesantren Nurul Jadid Paiton ini mengaku juga telah mengantongi izin dari keluarga besar Pesantren.

Baca Juga :  Angin Kencang Terjang Probolinggo, Atap Seng Nyangkut di Kabel Listrik, PLN Kerahkan Tim Pemulihan

“Kami sudah mendapatkan restu dari keluarga pesantren untuk berkontestasi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada, red) Kabupaten Probolinggo,” ucap Ra Fahmi, Jumat (21/6/2024).

Sebagai langkah untuk mempersiapkan dirinya dalam mengahadapi kontestasi di Pilkada, pihaknya telah mendirikan beberapa posko di dua lokasi.

Baca Juga :  Gus Muhdlor Kembali Diperiksa, Ada Uang untuk Kepentingan Politik?

“Kami telah meresmikan posko di Probolinggo Barat, dan hari ini di Probolinggo Timur,” ucap Ra Fahimi di sela-sela peresmian posko yang ada di Kecamatan Pajarakan.

Terkait apakah kesiapannya ini akan di posisi Calon Bupati (Cabup) atau Calon Wakil Bupati (Cawabup) Probolinggo, Ra Fahmi belum memberikan kepastiannya.

Baca Juga :  Bakal Memimpin Probolinggo, Gus Haris-Ra Fahmi Tolak Mobil Dinas Baru

“Lihat nanti, apakah di N1 (Cabup) atau N2 (Cawabup). Yang pasti kami sudah mendapat restu dan keputusan rekomendasi ada di DPP,” kembali menegaskan.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Probolinggo Geram, Draf RPJMD Diduga Plagiat dari Daerah Lain
Kepala OPD Pemkab Probolinggo Banyak Absen saat Pembahasan LKPJ di DPRD
Gus Nawa Gerindra Sebut Pesta Miras di Kraksaan Sudah Keterlaluan
Ngantor di Kecamatan, Bupati Probolinggo Langsung Luncurkan Program “Si Inem” untuk Permudah Layanan Adminduk
Menkop RI Ajak BPD Probolinggo Dukung Koperasi Desa Merah Putih
Khofifah Pilih Jalan Tak Populis: Lindungi Daerah dari Krisis Fiskal demi Rakyat Kecil
12 Kali Berturut-Turut Raih Opini WTP, Komitmen Tata Kelola Keuangan Semakin Kuat
Sibuk Jadi Wakil Bupati, Fahmi AHZ Tetap Luangkan Waktu Dengar Hafalan Santri

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 17:36 WIB

DPRD Kabupaten Probolinggo Geram, Draf RPJMD Diduga Plagiat dari Daerah Lain

Rabu, 23 April 2025 - 11:09 WIB

Kepala OPD Pemkab Probolinggo Banyak Absen saat Pembahasan LKPJ di DPRD

Selasa, 22 April 2025 - 20:00 WIB

Gus Nawa Gerindra Sebut Pesta Miras di Kraksaan Sudah Keterlaluan

Selasa, 22 April 2025 - 17:41 WIB

Ngantor di Kecamatan, Bupati Probolinggo Langsung Luncurkan Program “Si Inem” untuk Permudah Layanan Adminduk

Minggu, 20 April 2025 - 22:03 WIB

Menkop RI Ajak BPD Probolinggo Dukung Koperasi Desa Merah Putih

Berita Terbaru