Razia Penjual Miras Ilegal di Probolinggo, Polisi Sita Puluhan Botol Minuman

- Penulis Berita

Rabu, 17 Juli 2024 - 16:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satsamapta Polres Probolinggo Kota razia penjual miras ilegal. (Foto: Polres Probolinggo Kota)

Satsamapta Polres Probolinggo Kota razia penjual miras ilegal. (Foto: Polres Probolinggo Kota)

Probolinggo – Polres Probolinggo Kota melaksanakan razia minuman keras (Miras), Senin (15/7/2024). Puluhan botol miras berhasil diamankan petugas dari beberapa penjual ilegal.

Dari data yang berhasil dihimpun, personel Satsamapta Polres Probolinggo Kota berhasil mengamankan puluhan botol miras berbagai jenis, dari tangan beberapa penjual.

Baca Juga :  ToSan, Pemberdayaan Ekonomi Santri Ala Pesantren Nurul Jadid Bersama Yayasan Haji Mohammad Cheng Hoo Indonesia

Salah satunya seperti di rumah salah seorang penjual yang berlokasi Jl. Patimura, Kota Probolinggo, anggota Satsamapta berhasil mengamankan sebanyak 1 dus arak.

“Razia ini untuk melakukan penertiban terhadap penjual miras ilegal di wilayah hukum Polres Probolinggo Kota,” ungkap Plt. Kasi Humas Polres Probolinggo Kota, Iptu Zainullah, Rabu (17/7/2024).

Baca Juga :  Ancaman Longsor di Lereng Bromo, Warga dan Aparat Bersatu Hadapi Bencana

Dari hasil razia ini, lanjut Iptu Zainullah, semua barang bukti minuman keras berbagai jenis tersebut telah diamankan di Satsamapta Polres setempat

Baca Juga :  Pesantren Zainul Hasan Genggong Siap Sambut Peserta Konferwil GP Ansor Jatim

“Kegiatan pelaksanaan razia miras ini selesai sekitar pukul 15.00 WIB. Semua berjalan dengan aman dan lancar,” ucapnya.

Dengan adanya razia penjual miras ilegal ini, diharapkan dapat menciptakan kondisi kamtibmas yang aman dan nyaman bagi masyarakat.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kecelakaan di Jalur Pantura Probolinggo, Toyota Rush Tabrak Truk, Begini Kondisinya
Pasangan Diduga Selingkuh Dibantai di Bangkalan, Pelaku Ternyata Suami Sah Korban
Rentetan Kejadian Begal Meresahkan Warga Probolinggo, Polda Jatim Siap Bertindak Tegas
NU dan Muhammadiyah Kecam Keras Aksi Pesta Miras di Stadion Gelora Merdeka Kraksaan
Gus Nawa Gerindra Sebut Pesta Miras di Kraksaan Sudah Keterlaluan
Kronologi Penculikan Santri di Pasuruan: Diculik, Dianiaya, dan Ditodong Senpi oleh Residivis Narkoba
Terduga Pelaku Penculikan Santri di Pasuruan Ditangkap, Salah Satunya Residivis Narkoba
Aksi Penculikan Santri Terekam CCTV Minimarket di Jalur Pantura Rejoso Pasuruan

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 01:22 WIB

Kecelakaan di Jalur Pantura Probolinggo, Toyota Rush Tabrak Truk, Begini Kondisinya

Selasa, 22 April 2025 - 21:52 WIB

Rentetan Kejadian Begal Meresahkan Warga Probolinggo, Polda Jatim Siap Bertindak Tegas

Selasa, 22 April 2025 - 21:18 WIB

NU dan Muhammadiyah Kecam Keras Aksi Pesta Miras di Stadion Gelora Merdeka Kraksaan

Selasa, 22 April 2025 - 20:00 WIB

Gus Nawa Gerindra Sebut Pesta Miras di Kraksaan Sudah Keterlaluan

Selasa, 22 April 2025 - 19:53 WIB

Kronologi Penculikan Santri di Pasuruan: Diculik, Dianiaya, dan Ditodong Senpi oleh Residivis Narkoba

Berita Terbaru