Banjir di Desa Opo-Opo Probolinggo, Warga Berjuang Selamatkan Ternak

- Penulis Berita

Senin, 10 Maret 2025 - 19:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangkapan layar dari video warga yang selamatkan hewan ternak di Desa Opo-Opo.

Tangkapan layar dari video warga yang selamatkan hewan ternak di Desa Opo-Opo.

Probolinggo – Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Probolinggo pada Senin (10/3/2025) sore menyebabkan banjir di beberapa wilayah, termasuk di Dusun Sumber Banger, Desa Opo-Opo, Kecamatan Krejengan.

Kejadian ini terjadi menjelang waktu berbuka puasa, menambah kepanikan warga yang sedang bersiap menyantap hidangan berbuka.

Baca Juga :  Belum 100 Persen Jadi, Jembatan Darurat Dari Bambu di Krejengan Probolinggo Putus Diterjang Banjir

Dalam video yang beredar di media sosial, terlihat warga bergegas menyelamatkan hewan ternak mereka dari arus air yang terus meninggi.

Beberapa warga bahkan rela menerjang banjir demi memastikan ternak mereka tidak hanyut terbawa arus.

Alfan, salah satu warga Desa Opo-Opo, mengungkapkan bahwa banjir datang secara tiba-tiba setelah hujan deras mengguyur wilayah tersebut.

Baca Juga :  Baznas Kabupaten Probolinggo Kirim Bantuan untuk Dapur Umum Korban Banjir di Krejengan

“Betul, menjelang buka puasa banjir masuk ke pemukiman warga,” ujarnya.

Tak hanya di Desa Opo-Opo, dari informasi yang berhasil dihimpun Nuansa Jatim, banjir juga terjadi di Desa Jatiurip dan Tanjungsari, Kecamatan Krejengan.

Baca Juga :  Polres Probolinggo dan BPBD Evakuasi Warga dan Bagikan Sahur di Tengah Banjir Krejengan

Hingga saat ini, belum ada pernyataan resmi dari pihak berwenang mengenai penyebab utama banjir dan langkah penanganannya.

Sementara itu, warga hanya bisa berharap air segera surut agar mereka bisa kembali ke rumah dengan aman.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Probolinggo : Baru Dua Minggu Ngantor Ditagih Jalan Rusak
Gedung Wakil Rakyat Terbakar, Molotov dan Petasan Warnai Aksi Tolak UU TNI di Malang
Banser Kraksaan Kerahkan 100 Personel untuk Amankan Nuzulul Qur’an
Identitas Mayat Yang ditemukan Anak-anak Terkuak
Anak-anak di Probolinggo Temukan Mayat Pria Mengambang Saat Bermain Air
Syiar Islam Menggema di Alun-Alun Kraksaan, Ribuan Jamaah Larut dalam Dzikir dan Sholawat
Rekaman CCTV Dua Begal di Gending Probolinggo Ditembak Aipda Andik
Detik-Detik Menegangkan Penangkapan Dua Begal di Gending Probolinggo

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 16:17 WIB

Bupati Probolinggo : Baru Dua Minggu Ngantor Ditagih Jalan Rusak

Senin, 24 Maret 2025 - 00:29 WIB

Gedung Wakil Rakyat Terbakar, Molotov dan Petasan Warnai Aksi Tolak UU TNI di Malang

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:56 WIB

Banser Kraksaan Kerahkan 100 Personel untuk Amankan Nuzulul Qur’an

Minggu, 23 Maret 2025 - 20:58 WIB

Identitas Mayat Yang ditemukan Anak-anak Terkuak

Minggu, 23 Maret 2025 - 16:54 WIB

Anak-anak di Probolinggo Temukan Mayat Pria Mengambang Saat Bermain Air

Berita Terbaru

Berita Probolinggo

Bupati Probolinggo : Baru Dua Minggu Ngantor Ditagih Jalan Rusak

Senin, 24 Mar 2025 - 16:17 WIB

Berita Probolinggo

Banser Kraksaan Kerahkan 100 Personel untuk Amankan Nuzulul Qur’an

Minggu, 23 Mar 2025 - 21:56 WIB

Berita Probolinggo

Identitas Mayat Yang ditemukan Anak-anak Terkuak

Minggu, 23 Mar 2025 - 20:58 WIB

Berita Probolinggo

Anak-anak di Probolinggo Temukan Mayat Pria Mengambang Saat Bermain Air

Minggu, 23 Mar 2025 - 16:54 WIB