Bukit Kingkong di Gunung Bromo Terbakar, Api Baru Padam dalam Semalam

- Kontributor

Kamis, 8 Agustus 2024 - 13:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasuruan – Sebuah peristiwa kebakaran di kawasan Gunung Bromo kembali terjadi, Rabu (7/8/2024) malam.

Titik kebakaran ini berada di kawasan Bukit Kingkong di Gunung Bromo, Desa Wonokitri, Kecamatan Tosari, Kabupaten Pasuruan.

Peristiwa kebakaran ini pertama kali diketahui sekitar pukul 17.00 WIB. Karena kondsinya angin, api dengan cepat merambat ke area sekitar.

Upaya pemadaman dilakukan oleh petugas gabungan dari kepolisian, TNBTS, relawan, dan warga setempat.

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Tosari, AKP Dedy Suryo Cahyono, membenarkan bahwa Bukit Kingkong mengalami kebakaran.

Baca Juga :  Kabupaten Probolinggo: Surga Tersembunyi di Jawa Timur

“Betul, semalam lahan di kawasan Bukit Kingkong, Gunung Bromo terbakar,” kata AKP Dedy Suryo Cahyono, Kamis (8/8/2024).

Setelah berjibaku semalaman, api akhirnya berhasil dipadamkan pada pukul 04.00 dini hari. Meski begitu, kepulan asap putih masih tampak di lokasi.

Baca Juga :  Api Lahap Toko Serba Rp35 Ribu di Maron, Kerugian Ditaksir Rp100 Juta

“Pagi ini tadi sekitar pukul 04.00 WIB, api dapat dipadamkan. Aktivitas di kawasan Gunung Bromo kembali normal,” jelasnya.

Hingga kini penyebab kebakaran dan berapa luas lahan yang terbakar akibat peristiwa tersebut masih belum diketahui.

Follow WhatsApp Channel nuansajatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Astaghfirullah, Warga Temukan Mayat Bayi Perempuan di Probolinggo
Seruduk Truk Parkir, Pemuda Dikabarkan Tewas di Jalur Pantura Kraksaan
Divisi Humas Polri Fokus Tingkatkan Kompetensi SDM dan Kualitas Informasi Publik
Polri Siapkan Strategi Komunikasi Baru di Era Presiden Prabowo, Fokus Adaptasi Teknologi dan AI
Subdit Kamsel Polda Jatim Pastikan Kelayakan Armada Bus PO SETIAWAN Sambut Libur Nataru
Kebakaran Gudang Rongsokan di Probolinggo, Damkar Terjunkan 4 Armada
Terjadi Lagi, Karyawati Pabrik Rokok di Probolinggo Jadi Korban Begal
Polisi Surabaya Lepaskan Tembakan, Kejar-Kejaran dengan Mobil Pelaku Pencurian

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 18:08 WIB

Astaghfirullah, Warga Temukan Mayat Bayi Perempuan di Probolinggo

Kamis, 7 November 2024 - 20:16 WIB

Seruduk Truk Parkir, Pemuda Dikabarkan Tewas di Jalur Pantura Kraksaan

Kamis, 7 November 2024 - 16:50 WIB

Divisi Humas Polri Fokus Tingkatkan Kompetensi SDM dan Kualitas Informasi Publik

Rabu, 6 November 2024 - 18:40 WIB

Subdit Kamsel Polda Jatim Pastikan Kelayakan Armada Bus PO SETIAWAN Sambut Libur Nataru

Selasa, 29 Oktober 2024 - 00:46 WIB

Kebakaran Gudang Rongsokan di Probolinggo, Damkar Terjunkan 4 Armada

Berita Terbaru

Berita Probolinggo

Astaghfirullah, Warga Temukan Mayat Bayi Perempuan di Probolinggo

Jumat, 8 Nov 2024 - 18:08 WIB

Berita Probolinggo

Seruduk Truk Parkir, Pemuda Dikabarkan Tewas di Jalur Pantura Kraksaan

Kamis, 7 Nov 2024 - 20:16 WIB